Riantini, Ni Kadek (2018) ASUHAN KEPERAWATAN BRONKOPNEUMONIA PADA ANAK DENGAN MASALAH KETIDAKSEIMBANGAN NUTRISI KURANG DARI KEBUTUHAN TUBUH DI RUMAH SAKIT PANTI WALUYA MALANG. Diploma thesis, STIKes Panti Waluya Malang.
ABSTRAK.pdf
Restricted to Registered users only
Download (588kB) | Request a copy
AKPW_NI KADEK RIANTINI_FULLTEXT KARYA TULIS ILMIAH.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (5MB) | Request a copy
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only
Download (175kB) | Request a copy
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (359kB) | Request a copy
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (97kB) | Request a copy
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (641kB) | Request a copy
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (4MB) | Request a copy
Abstract
ABSTRAK
Riantini, Ni Kadek. 2018. Asuhan Keperawatan Bronkopneumonia Pada Anak Dengan Masalah Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang Dari Kebutuhan Tubuh Di Rumah Sakit Panti Waluya Malang, Karya Tulis Ilmiah, Akademi Keperawatan Panti Waluya Malang. Pembimbing (1) Sr. Felisitas, Misc. MAN (2) Maria Magdalena Setyaningsih, Ns., Sp. Kep. Mat.
Bronkopneumonia merupakan suatu peradangan pada parenkim paru disebabkan oleh beberapa faktor yaitu faktor lingkungan atau asap rokok,makanan dan minuman yang dapat menyebabkan peradangan pada lambung dan menyebabkan reflek mual muntah dan penurunan nafsu makan. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan asuhan keperawatan pada anak yang mengalami bronkopneumonia dengan masalah ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh. Desain penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan 2 anak sebagai responden yang dilaksanakan bulan Mei 2018 di ruang St.Theresia Paviliun di Rumah Sakit Panti Waluya Malang. Pada kedua klien dilakukan tindakan asuhan keperawatan selama 3 hari dengan intervensi dan implementasi yang sama. Berdasarkan penelitian,didapatkan hasil pada klien 1 dapat teratasi dengan semua kriteria hasil yang telah ditetapkan dan pada klien 2 masalah teratasi sebagian dengan memenuhi 4 kriteria hasil dari 5 kriteria yang telah ditetapkan. Oleh karena itu,dalam memberikan tindakan keperawatan untuk mengatasi masalah ketidakseimbangan nutrisi dianjurkan untuk menghindari faktor risiko yang menyebabkan kambuhnya bronkopneumonia.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Anak, Bronkopneumonia, Ketidakseimbangan Nutrisi. |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Perpustakaan SPWM |
Date Deposited: | 08 Mar 2023 08:35 |
Last Modified: | 08 Mar 2023 08:35 |
URI: | https://repository.stikespantiwaluya.ac.id/id/eprint/246 |